Jobhunter.id : LoKer Palembang Terbaru PT. RMK Energy Agustus 2021

Baca Juga

 PT. RMK Energy saat ini membutuhkan karyawan dengan posisi sebagai berikut :

Posisi :
Supervisor HRGA

Kualifikasi :
1. Kandidat harus memiliki setidaknya Gelar Sarjana di Manajemen HR atau Hukum.
2. Setidaknya memiliki 4 tahun pengalaman dalam bidang HR & GA bisnis Pertambangan.
3. Lebih disukai Supervisor/Koordinator khusus dalam HRD & GA dan biasa menangani 700-1000 karyawan.
4. Menguasai fungsi pekerjaan HR rekruitmen hingga retirement.
5. Memahami UU Ketenagakerjaan yang berlaku.
6. Paham program penilaian karyawan dengan basis KPI, Balance Score card.
7. Biasa menangani BPJS kesehatan & Tenaga Kerja karyawan.
8. Bersedia ditempatkan di site kota Palembang Sumatera Selatan. (Domisili Sumsel lebih diutamakan).
9. Komunikatif, proaktif dan improvement oriented.

Job Description :
- Merekrut kebutuhan karyawan yang dibutuhkan setiap saat oleh perusahaan
- Membuat Perjanjian kerja karyawan (PKWT & PKWTT) dan melakukan proses filling.
- Melakukan evaluasi penilaian karyawan secara berkala.
- Evaluasi kehadiran/summary attendant karyawan.
- Proses control penggajian serta proses BPJS Kesehatan & Tenaga Kerja.
- Control update data base karyawan.
- Pelaporan karyawan resign & Proses Pemutusan Hubungan Kerja
- Pelaporan terkait Tenaga Kerja ke Disnaker.
- Pemenuhan sarana Mess & Transportasi untuk Karyawan.
- Pengaturan jadwal cuti karyawan baik staf dan non staff.
- Pengadaan seragam kerja.
Note : Loker ini di POST oleh https://jobhunter.id

Segera kirimkan lamaran lengkap anda ke alamat Email dibawah ini :
PT. RMK Energy
Email : pudji1@rmkenergy.com / hrdjkt@rmkenergy.com
Subject Email : Posisi yang dilamar
Lamaran dikirim secepatnya
Note : Loker ini di POST tanggal 17 Agustus 2021
Tag : Palembang, S1
Back To Top